Jenis-Jenis Penelitian Geografi
1.
Berdasarkan
Tujuan:
a.
Penelitian Eksploratif
b.
Penelitian deskriptif
c.
Penelitian ekplanatif
2.
Berdasarkan
bentuk dan metode pelaksanaan
a.
Studi kasus
b.
Survey
c.
Eksperimen
3.
Berdasarkan
metode penelitian
a.
Penelitian kualitatif
b.
Penelitian kuantitatif
Ciri-ciri metode ilmiah
1. Sistematis
2. Empiris
3. Rasional
4. Obyektif
5. Universal
6. Terbuka
Langkah-langkah Penelitian
Geografi
1.
Perumusan dan pernyataan masalah penelitian
2.
Perumusan tujuan penelitian
3.
Penyusunan hipotesis
4.
Penentuan populasi dan penarikan sampel
5.
Teknik pengumpulan data
6.
Pendekatan dan analisis data
7.
Penarikan kesimpulan hasil penelitian
Susunan laporan Penelitian
Geografi
1.
Bagian Pembuka
a.
Judul penelitian
b.
Halaman pengesahan
c.
Halaman persetujuan
d.
Kata pengantar
e.
Abstrak
f.
Daftar isi
g.
Daftar gambar
h.
Daftar tabel
i.
Daftar lampiran
2.
Bagian
Isi
a.
Bab I Pendahuluan
b.
Bab II Landasan Teori
c.
Bab III Metodologi
Penelitian
d.
Bab IV Analisa data
3.
Bagian Penutup
a.
Bab V Kesimpulan dan
Saran
b.
Daftar pustaka
c.
Lampiran
Sebagai latihan dalam
penelitian geografi, analisislah sampah yang ada di sekitar kalian dan carilah
jawaban dari dua pertanyaan berikut:
Selamat mengerjakan. Selamat menjadi peneliti kecil-kecilan haha
Contoh karya tulis ilmiah dengan judul gender.
Catatan : yang berwarna merah, masih perlu diperbaiki lagi.
1. Bagian awal
2. Bagian Isi
1.
Sampai manakah sampah
rumah tangga yang kalian hasilkan? Tanyalah bapak petugas sampah di sekitar
rumah kalian
2.
Berapa besar jumlah
sampah harian yang dihasilkan per rumah tangga (rata-rata)?
Deskripsikan jawaban kalian di
kolom komentar berikut!
Contoh karya tulis ilmiah dengan judul gender.
Catatan : yang berwarna merah, masih perlu diperbaiki lagi.
1. Bagian awal
2. Bagian Isi
31 komentar
1. Sampai tempat pembuangan akhir di belakang bukit indah regncy Jl. Ngesrep Bar. III, Tinjomoyo, Banyumanik. Setelah terkumpul sampah diangkut oleh truk sampah dari dinas kebersihan pemkot Semarang
2. 2 kantong plastik sampah
1. Sampah perumahan tembalang pesona asri yg diangkut menggunakan truk sampah akan di bawa ke TPA daerah manyaran.
2. 2 plastik (1 besar dan 1 kecil)
1. Sampah yang dikumpulkan akan di tampung sementara menggunakan bak sampah di jalan slamet, sebelah Masjid Merapi yang nantinya akan di bawa oleh truk pemkot.
2. 2-3 kantung plastik besar
1. Sampah di Sawunggaling diangkut menggunakan gerobak sampah lalu akan di bawa di tempat pembuangan di damar
2. 2 kantong plastik sampah
1. Saya belum tanya kemungkinan ditamoung di TPA terdekat
2. 2-3 plastik besar
1.Dari rumah masing-masing warga 2.2 lgsg dibawa ke tempat penampungan sampah kota
Sampah perumahan villa durian di angkut menggunakan motor yang ada bak beroda 3 diangkut menuju tpa (enggak tau tpa mana) -hanan z.n.f-
1.sampah perumahan villa aster dikumpulkan di tempat yang berada di belakang perumahan lalu diangkut ke TPA Cepersari
2. 2 plastik
Samapah-sampah yg sudah di kumpulkan di suatu tempat akan di bawa pakek truk Darupono, South Kaliwungu, Kendal Regency, Central Java 51372
thariq: saya sdh tanya dan jawabannya dikumpulin ke truk di sekitar perumahan lalu disatukan dgn truk yg ada di krapyak trus dibuang ke tpa dan sampah yg saya produksi sekitar 2 tong sampah hijau
1. Sampah rumah saya di ambilsetiap hari jumat sore, oleh bapa" tukang sampah yang menggunakan motor berkeranjang dan biasannya pakek baju merah pdip bertopi putih dan sarung tangan.
2. Sepertinya bapak itu membawa sampah ke tps (tempat pembuangan sementara) terdekat.
3. Mungkin sampah akan dibuang ke tpa (tempat pembuangan akhir) jika sudah penuh di tps.
1.Sampah di perumahan gardenia blok c3-16 di angkut menggunakan truk sampah ke tpa jatibarang,mijen.
2.2 kantung plastik sampah dan 1 kardus sampah
1. sampah perumahan setiabudi diambil setiap hari jum'at malam oleh tukang sampah yang menaiki motor berkeranjang
2.sampah berjumlah 2 plastik
Sampah di rumah saya diambil setiap hari sabtu sore
1.Sampah tiap hari diambil tukang sampah dibuang ke TPsementara di belakang pabrik erella
2.4 plastik sampah
Dr srondol bumi indah
1.sampah drumah saya akan diambil seminggu 2x lalu akan dibuang ke tpa dekat perumahan permata jaya.lalu smpah akan dibakar.
2. Kira kira 3 kantong smpah. (Syifa XIPS2)
1.sampah dirumah saya diambil oleh bapak bapak tukang sampah pake kuda setiap hari jumat lalu dibuang di tpa dibelakang gereja plamongan indah sebelah toko bangunan
2. Berat sampah di setiap rumah rata rata 20 kg
(Talitha 10ips2)
Sampah perumahan permata tembalang yg diangkut setiap hari minggu pagi menggunakan truk sampah akan di bawa ke TPA daerah manyaran.
1. Samapah di rumah saya setiap pagi di angkut bapak tukang sampah pake gerobak motor sampah yang kemudian di buang ke TPS setelah dari TPS di angkut truk sampah ke TPA
2. Setiap hari satu kantung plastik sanpah yang besar
Sampah dirumah saya diangkut setiap pagi memakai gerobag sampah lalu dibuang ke tps dibawa ke jalan baru lalu diangkut ke TPA
2-3 kantong plastik sampah
1.sampah dirumah saya biasanya diangkut jam 5 pagi pake grobak motor dibuang di TPA deket perumahan cg
2.setiap hari 2 kantong sampah plastik
1.Sampah di perumahan semawis diangkut
setiap hari menggunakan gerobag lalu dibuang ke TPS terdekat lalu akan diangkut oleh truck sampah dinas kebersihan kota semarang ke TPA Jati barang.
2.Sampah kantong plastik
1.sampah di perumahan grafika asri raya diangkut setiap hari menggunakan TOSSA lalu dibuang ke TPA gedawang
2. sampah kantong plastik
1.di TPA dekat perumahan setiabudi setiap hari dibawa menggunakan motor bak(tossa)
2.1 kantong sampah (sedang)
1. Setiap pagi sampah diangkut oleh truk menuju TPS. Lalu diangkut lagi ke TPA oleh truk pemkot.
2. 2-3 kantung plastik besar
1. setiap pagi sampah berada di TPS meranti banyumanik lalu diangkut pagi2 oleh abang2 sampah ke TPA
2. 3 kantung plastik besar bgt
1.Sampah di daerah pedurungan diangkut
setiap hari menggunakan tossa terus dibuang ke TPS terdekat lalu akan diangkut oleh truck sampah dinas kebersihan kota semarang ke TPA.
2.Sampah kantong plastik(sedang)