Wednesday, April 18, 2018

BREAKING POINT THEORY/ TEORI TITIK HENTI


Teori titik henti merupakan titik maksimal penduduk mencapai jarak terjauh dari wilayahnya.
Teori titik henti dapat diterapkan untuk menentukan lokasi yang baik.

Rumus untuk menentukan teori titik henti adalah

Jb      =  titik henti (dihitung dari penduduk yang jumlahnya lebih sedikit)
Ja-b  = jarak antara kota a dan kota b
Pa     = jumlah penduduk kota a
Pb    = jumlah penduduk kota b

Rumus dari teori titik henti pada dasarnya kebalikan dari rumus teori interaksi (teori gravitasi antara dua kota).

Contoh Soal

SOAL 1

Hitunglah dimanakah letak titik henti antara dua kota yang memilki jarak 18 km. Besar penduduk pertama adalah sebesar 10.000 dan besar penduduk kedua adalah sebesar 40.000.
Jawab
Titik henti = 18    
                          1+40.000/10.000
                      = 18
                         1+2

                      = 6 km dari kota pertama
 SOAL 2

Apabila diketahui jumlah penduduk Kota A adalah sebesar 90.000, sedangkan jumlah penduduk kota B sebesar 30.000, dan jarak antara kota A dan kota B adalah 16 km. maka lokasi titik henti dari kota A adalah….
A. 18
B. 16
C. 14
D. 12
E. 10

Jawab
Titik henti = 16    
                          1+90.000/30.000
                      = 16
                         1+3

                      = 4 km dari kota B.

Jadi, jarak titik henti dari Kota A adalah 16 – 4 = 12 km

SOAL
1. Teori titik henti pilihan ganda